khalizhanabila Pemilik Lapak 0 Posted November 3, 2011 Penyakit Asam Urat adalah penyakit yang menyerang sendi dan tendon yang disebabkan timbunan kristal urat. Timbunan kristal urat tersebut disebabkan karena deposit Asam Urat yang lama kelamaan membentuk kristal pada sendi atau tendon yang terkena sehingga mengakibatkan peradangan. Bagian lain dari buah manggis yang bermanfaat adalah kulit buahnya. Kulit manggis menghasilkan warna merah keunguan, dan amat sulit dibersihkan. Karena mengandung tanin, resin, dan crystallizable mangostine (C20H22O5), yang mudah larut dalam alkohol atau ether, tidak larut dalam air. Kulit manggis amat berkhasiat untuk membuang asam urat di dalam tubuh yang berguna bagi penderita reumatik/gout. Menurut Dr. Finsand (pakar pengurutan tulang & persendian) : Manfaat manggis untuk otot dan tulang Zaman dahulu , masyarakat asia tenggara sudah merasakan manisnya buah manggis yang istimewa itu. Rasanya yang lezat bukan hanya berperan sebagai pemanis di mulut, tetapi juga menyembuhkan penyakit disentri, peradangan, nyeri, dll. Otot dan Tulang memiliki masalah yang sama, yakni peradangan. Hormon prostaglandin penyebab rasa nyeri dan peradangan. Tahun 1981 saya mengalami cedera punggung. Dua puluh tahun saya terapi chiropractic, namun rasa nyeri tetap ada. Suatu ketika saya merasakan jus manggis dan ini awal perubahan kesehatan, hidup dan pekerjaan saya. Saya rekomendasikan para pasien saya dan hasilnya menakjubkan. Sekarang saya sudah terbebas dari obat-obatan kimiawi dan sepenuhnya lepas dari rasa nyeri yang saya derita sepanjang 21 tahun terahir. Buah manggis pencegah penyakit yang sempurna. Share this post Link to post Share on other sites